Laman

Rabu, 04 Januari 2017

Cara Membuat Kotak Pencarian Blog



Salam Dunia WEB, kali ini kita akan membahas bagaimana cara membuat Kotak pencarian dalam blog kita, Hal ini untuk mempermudah pengunjung mencari artikel postingan yang ada di dalam blog kita. Di beberapa template, widget pencarian ini sudah dicantumkan, namun bagi yang belum ada jangan khawatir karena kita bakal belajar cara buatnya.

1. Menggunakan JavaScript
          Cara pertama menggunakan kode javascript. Caranya cukup mudah :

Pertama login akun blogmu, terus pilih Tata Letak, terus klik Tambahkan Gadget, Pilih HTML/JavaScript.
Lalu masukkan kode berikut:

<form action="http://nama-blogmu.blogspot.com/search"
method="get"> <input class="textinput" name="q" size="30" type="text"/> <input value="search" class="buttonsubmit" name="submit" type="submit"/></form>

Ganti tulisan "nama-blogmu" dengan link sobat, dan "30" dengan panjang lebar yang sobat kehendaki.
Kalau sudah klik Simpan.
Hasilnya akan menjadi seperti ini:




2. Menggunakan Widget Penelusuran
         Cara ini hampir sama dengan cara pertama, bedanya kita tidak menambah kode script apapun. Kita hanya menambahkan widget ke blog kita. Caranya :

Pada Tata Letak, kita tambahkan widget Kotak Penelusuran.
klik simpan dan atur sesuai kehinginan.

Selesai, Terimakasih

1 komentar:

  1. Gambling in Qatar - Casino & Sports Book
    All the latest casino games and sports great air jordan 18 retro toro mens sneakers betting odds. Sports betting, gambling on air jordan 18 retro racer blue to me football, eSports, poker air jordan 18 retro racer blue to us and more. Visit our air jordan 18 retro yellow clearance website. jordan 18 white royal blue for sale

    BalasHapus